Zuppa Ayam.
You can cook Zuppa Ayam using 17 ingredients and 11 steps. Here is how you cook that.
Ingredients of Zuppa Ayam
- Prepare 1 Buah of Wortel, potong kotak2.
- It's 1 Buah of Jagung, disisir.
- It's 200 gr of Ayam Fillet, direbus, potong kotak2.
- It's 2 sdm of Margarin.
- It's 1 Buah of Bawang Bombay (yg kecil), potong kotak2 kecil.
- It's 2 sdm of Penuh Terigu.
- It's 2 sdm of Tepung Jagung (Maizena).
- You need 700 ml of Air Kaldu (dari air rebusan Ayam).
- It's 300 ml of Susu Cair (sy Ultra Full Cream).
- Prepare 2 sdm of Gula Pasir.
- You need 2 sdt of Garam.
- It's 1/2 sdt of Merica Bubuk.
- You need secukupnya of Puff Pastry Instan.
- Prepare of Topping :.
- It's 1 Butir of Kuning Telur.
- It's secukupnya of Bubuk Oregano,.
- It's secukupnya of Keju Cheddar Parut,.
Zuppa Ayam step by step
- Siapkan bahan2 Sup Creamnya....
- Rebus Ayam di air mentah sampai airnya mendidih sekitar 10 menit, buang airnya ganti yang baru, masak lagi sampai mendidih dan pisahkan daging ayam dari airnya, untuk dipakai Kaldu..
- Panaskan Margarin, masukkan Bawang Bombay, masak sampai harum, masukkan Wortel+Jagung Manis, aduk-aduk masak sampai matang sekitar 3 menit..
- Tambahkan Terigu+Tepung Maizena+Air Kaldu sedikit-sedikit, aduk-aduk rata..
- Masukkan Susu Cair+Daging Ayam, aduk rata lagi..
- Tambahkan Merica+Gula Pasir+Garam, aduk rata dan masak sampai mendidih. Matikan kompor, tunggu dingin. Sisihkan..
- Panaskan oven suhu 200 derajat Celsius..
- Ambil lembaran Puff Pastry Instan yang sudah suhu ruang (tidak beku), bebas mau pake merk apa yaa, sy merk Kawan, gilas sebentar biar lebih tipis..
- Siapkan wadah tahan panas, (sy pakai cangkir), tuang sup krim 3/4 cangkir, tutup atasnya pakai puff pastry sampai rapat mengelilingi dan melebihi bibir cangkir, oles atasnya dengan Kuning Telur, taburi Keju Parut+Bubuk Oregano. Alasi loyang..
- Panggang sekitar 30 menit..
- Sajikan, nikmati selagi hangat....enak dimaem di cuaca dingin saat musim hujan...anget ke perut๐๐.
0 Response to "Recipe: Delicious Zuppa Ayam"
Posting Komentar